PROJECT






 “Mataram City” sebuah komplek  mixed use development, berupa  
bangunan dua menara  18 lantai sebagai bangunan Hotel dan Apartemen. 
Dengan  menggabungkan konsep tempat tinggal modern dan sentuhan budaya, 
Mataram City akan menjadi  icon baru di Yogyakarta. 
Letaknya sangat strategis yaitu di Jalan Palagan Tentara Pelajar KM 7 Yogyakarta,
di bagian wilayah Jogja utara, 
sebuah kawasan yang baru berkembang

Mataram City merupakan bangunan Apartemen dan Hotel bintang empat 
untuk mengisi pasar MICE (Meeting, Incentive, Conference and Exhibition) 
yang dilengkapi dengan fasilitas :
Ballroom & Convention Hall, 
City Walk, 
Swimming Pool, 
Gymnasium & Fitness, 
Executive Lounge, 
Green Park,
 Terace Café,
Mini Market, 
Coffee Shop, 
Game Room,
 Laundry Service,
 dan Area Parkir yang memadai.

_____________________________________________________________


LOKASI PROYEK:

JL. PALAGAN TENTARA PELAJAR KM7, SLEMAN, YOGYAKARTA






____________________________________________________________

PETA LOKASI PROYEK





____________________________________________________________




ALL YOUR LIFE IN ONE PRESTIGIOUS LOCATION






The 18-floor hotel which is planned to be the first condotel 
as well as the tallest building in Jogja. 
Mataram City merges the concept of modern living and cultural touch 
will make Mataram City a new icon of Jogja.

Mataram City presents many modern facilities :
 Ballroom & Convention Hall, City Walk, Swimming Pool, 
Gymnasium and fitness, Executive Lounge, Green Park, Terrace Café, 
Mini Market, Restaurant, Coffee Shop, 
Game Room, and Laundry Service.


_____________________________________________________________



SITE PLAN



MATARAM CITY dibangun diatas tanah seluas 2,5 Ha, terdiri atas 2 bangunan tower 18 lantai yang berada di tengah site, untuk bangunan Apartemen disebelah utra dan Condotel disebelah selatan, yang disatukan dengan bangunan penghubung dengan fungsi City Walk, Loby, dan Kolam Renang.

Sedangkan di sisi utara site adalah bangunan Convention Hall dan di sisi selatan site berupa bangunan City Walk dgn mengambil tema "Kampung Jogja"

Jalan masuk dari arah Jalan Palagan merupakan Boulvard yang terdiri atas dua jalur jalan. Di belakang site dibuat jalan yang menghubungkan dengan Jalan Lempongsari, guna mengurangi traffic jam di Jalan Palagan.



_____________________________________________________________

ROOM TYPE


                     _____________________________________________________________

Informasi lebih lanjut dapat menghubungi : Alex - 0813 9266 5099

1 komentar:

Unknown mengatakan...

Interactive and Informative blog,

saya mau menanyakan kemungkinan untuk part time-internship di The Alana untuk bidang komputer dan yang relevan.a

Jika ada kesempatan untuk hal tersebut, mohon infonya melalui email di
laonced@gmail.com

Salam